Kumpulan Lagu Untuk Pernikahan Katolik

By Ursula Meta Rosarini - 9:48 am

15 September 2017



Hy guys, how are you?
Welcome to my blog.

Bagi teman-teman yang sedang mempersiapkan pernikahan (secara katolik), berikut beberapa referensi lagu untuk misa di hari bahagia kalian nanti. Sebelum memutuskan untuk memilih lagu, pastikan kalian sudah berkonsultasi dengan Romo yang nantinya akan memimpin misa pemberkatan pernikahan kalian ya, beda Romo beda pula aturan untuk lagu-lagunya. 

1. Pembukaan
a. Berserah Setia download teks di sini
b. Kumasuki Gerbang Altar-Mu download teks di sini
c. Aku Abdi Tuhan download teks di sini
d. Wonderful Day download teks di sini
e. Dua Insan Berpadu Hati download teks di sini *

2. Ordinarium
a. Kyrie Eleison download teks di sini
b. Tuhan Kasihanilah Kami download teks di sini *
c. Kudus download teks di sini *
d. Anak Domba Allah download teks di sini *

3. Antar Bacaan
a.  Kasih download teks di sini *
b.  Kasih Pasti Lemah Lembut download teks di sini
c.  Sabdamu Bapa Bagai Air Segar download teks di sini
d.  Bahasa Cinta download teks di sini
e.  Kau Yang Terindah download teks di sini

4. Pengantar Injil
a.  Alleluya download teks di sini *

5. Pemberkatan / Janji Pernikahan
a.  From This Moment download teks di sini
b.  Janji Setia download teks di sini
c.  Aku Memilih Engkau download teks di sini

6. Pemasangan Cincin

a.  Cincin Kami download teks di sini
b.  Cincin Cinta download teks di sini

7. Mohon Restu Orang Tua / Sungkeman
a.  Bunda download teks di sini
b.  Di Doa Ibuku Namaku Disebut download teks di sini
c.  Cinta Untuk Mama Papa download teks di sini
d.  Doa Seorang Anak download teks di sini
e.  Mohon Restu download teks di sini
f.   Ku Mohon Doa download teks di sini
g.  Trimalah Bakti Kami download teks di sini
h.  Doakan Kami download teks di sini

8. Persembahan
a.  Persembahan Hati download teks di sini *
b.  Persembahan Hidup download teks di sini
c.  Kupersembahkan Cinta download teks di sini
d.  Kupersembahkan download teks di sini
e.  Persembahanku download teks di sini
f.  Terimalah Di Hati Mu download teks di sini

9. Bapa Kami
a.  Bapakami KAJ - Putut Pudyantoro download teks di sini
b.  Bapakami KAJ - Totok Pujianto download teks di sini
c.  Bapakami Jawa - Paul Widyawan download teks di sini *
d.  Bapakami Mandarin - Damian Alma download teks di sini
e.  Bapakami Gonzaga download teks di sini
f.   Bapakami Konvennas download teks di sini
g.  Bapakami Mohon Pimpinanmu download teks di sini
h.  Bapakami Sabah download teks di sini
i.   Bapakami Kotabaru download teks di sini
j.   Bapa Surgawi download teks di sini

10. Komuni
a.  Jadikan Hatiku Istana Cinta-Mu download teks di sini *
b.  Anugrah Terindah download teks di sini
c.  Betapa Indahnya download teks  di sini

11. Doa Kepada Bunda Maria
a.  Ave Maria Schubert download teks di sini
b.  Ave Maria Pance Pondaag download teks di sini
c.  Nderek Dewi Maria download teks di sini
d. Lonceng Maria download teks di sini *

12. Penandatanganan Berkas dan Sesi Foto
a.  When God Made You download teks di sini
b.  Slamat Dan Bahagia download teks di sini
c.  Bahagialah Tiap Rumah Tangga download teks di sini
d.  Tulang Rusuk download teks di sini
e.  Karena Aku Kau Cinta download teks di sini
f.  The Wedding download teks di sini
g.  Nyanyian Pengantin download teks di sini
h.  Percaya Itu Indah download teks di sini

Lain - Lain

a.  Pujaan Hatiku download teks di sini
b.  Cinta Abadi download teks di sini
c.  Rahasia Cinta download teks di sini
d.  I Will Follow Him download teks di sini

* Lagu yang aku pakai saat misa perkawinanku. Untuk sesi janji perkawinan, pemasangan cincin dan sungkeman tidak diiringi lagu, saran dari romo yang memberkati, agar suasana lebih kyusuk.

Itulah referensi lagu-lagu pernikahan yang aku tau semoga bermanfaat ya buat kalian yang membutuhkan. Kalo kalian ada referensi lagu yang lainnya tolong tulis di kolom komentar ya. Thank you for visiting my blog, see you on my next post.






Disclaimer: diambil dari berbagai sumber, untuk referensi lainnya dapat dilihat di sini dan di sini

  • Share:

You Might Also Like

38 comments

  1. Wahh lengkap banget lagunya, thank you mbak

    ReplyDelete
    Replies
    1. Terima kasih Meta, SALAM DARI PAPUA

      Delete
    2. Terimakasih kak, sangat memberkati

      Delete
  2. Terimakasih mbak...referensi yang sangat membantu

    ReplyDelete
  3. TERIMA kasih Meta...pasti sangat bermanfaat bagi saya dalam aktifitas kerohanian saya di gereja. wish u luck META



    ReplyDelete
  4. Terimakasih infonya mbak, lengkap sekali, saya sangat terbantu

    ReplyDelete
  5. Thank you so much ka Meta :) sangat membantu :) GBU!

    ReplyDelete
  6. Terima kasih kak..sangat membantu. jadi semangat latihan nie..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sama2 mbak, sukses ya buat persiaoan perkawinannya

      Delete
  7. Mba Meta, ini sudah pasti lagu2 yang boleh di pake di gereja katolik ya? makasi

    ReplyDelete
    Replies
    1. Tergantung kebijakan romonya mas, makanya hrs konsultasi sama romonya dulu

      Delete
  8. mbak mesti denger lagu Indah kasih Tuhan menyapaku...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Wah terimakasih buat referensinya mas, nanti saya googling lagu itu

      Delete
  9. terimakasih kk sangat membantu

    ReplyDelete
  10. Mbak, apakah ada lagu untuk pernikahan yg menggunakan bahasa mandarin?
    Terima kasih

    ReplyDelete
  11. Terimksh banyak Kak,sangat membantu....GBU

    ReplyDelete
  12. matur nuwun sudah membantu kami untyuk refrensi lagu pernikahan,Tuhan Mmaberkati

    ReplyDelete
  13. regards mba Metta.. Berkah Dhalem

    ReplyDelete
  14. lagi cari text Love, Love changes evrything, buat prosesi penutup, jalan keluar gereja..
    apakah punya ?

    #trimakasih banyak

    ReplyDelete
  15. Apakah ada teks lagu Pernikahan Katholik dlm bahasa Inggris dari Pembukaan sampai Penutup ya

    ReplyDelete
  16. artikelnya sangat membantu. trimakasih. Tuhan Yesus Memberkati.

    ReplyDelete
  17. makasih atas koleksi lagu-lagunya yang indah

    ReplyDelete
  18. Makasih mbak Meta..sangat membantu..Gbu

    ReplyDelete
  19. Terima kasih mbak, Tuhan memberkati anda dan keluarga selalu.

    ReplyDelete
  20. mba minta teks lagu Hossana Puji Alleluya

    ReplyDelete
  21. Terima kasih, Mba. Sangat membantu perbendaharaan lagu2 Liturgi Pernikahan.

    ReplyDelete